Di sana, ia memotret pemandangan dengan nuansa awan. Lalu mencetaknya dalam bentuk stiker dan menempatkan di beberapa dinding untuk jangka waktu sementara. Tujuannya untuk menerangi jalan kota.
"Saya memutuskan untuk tetap menggunakan konsep yang sangat sederhana ini, tanpa gangguan estetika atau seni lainnya. Untuk memperkuat isi pesan, dan membuatnya lebih bermakna meskipun tampak sederhana," ujar Benjamin seperti dikutip dari Liputan 6.
Hasilnya, suasana kota yang ditempeli stiker bergambar awan itu pun tampak lebih indah dan ceria.
0 Response to "Kota Ini Berstiker Awan"
Post a Comment